Info
SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI PEMERINTAH DESA CITEMBONG KECAMATAN BANTARSARI

Artikel

IMUNISASI BALITA DI DESA CITEMBONG 30/09/2022

Administrator

30 September 2022

33 Kali dibuka

Citembong_Bantarsari

Seiring semangat Bulan Imunisasi Nasional, kami kembali ingin mengingatkan apa itu imunisasi. Imunisasi adalah suatu proses untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh dengan cara memasukkan vaksin, yakni virus atau bakteri yang sudah dilemahkan, dibunuh, atau bagian-bagian dari bakteri (virus) tersebut telah dimodifikasi.
 
Vaksin dimasukkan ke dalam tubuh melalui suntikan atau diminum (oral). Setelah vaksin masuk ke dalam tubuh, sistem pertahanan tubuh akan bereaksi membentuk antibodi. Reaksi ini sama seperti jika tubuh kemasukan virus atau bakteri yang sesungguhnya. Antibodi selanjutnya akan membentuk imunitas terhadap jenis virus atau bakteri tersebut.
 
Apa tujuan imunisasi?
Tujuan imunisasi adalah agar memdapatkan imunitas atau kekebalan anak secara individu dan eradikasi atau pembasmian sesuatu penyakit dari penduduk sesuatu daerah atau negeri. Sedikitnya 70Úri penduduk suatu daerah atau negeri harus mendapatkan imunisasi. Yang tidak kalah pentingnya adalah imunisasi ulang (booster) yang perlu dilaksanakan dalam waktu-waktu tertentu untuk meningkatkan kembali imunitas/kekebalan penduduk.

Form Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Kirim Komentar

Captha
Matematic

Komentar Facebook

Aparatur Desa

Kepala Desa

MUJIANTO

HUDIONO, S.Pd

HUDIONO, S.Pd

Sekretaris Desa

WINARNI

WINARNI

Kaur Umum dan Perencanaan

SUSANTO

SUSANTO

KASI PEMERINTAHAN

KUSNAN,S.Pd.

KUSNAN,S.Pd.

KASI KESEJAHTRAAN

JASIMAN

JASIMAN

KASI PELAYANAN

SUTRISNO

SUTRISNO

KADUS WATESARI

NURSALIM

NURSALIM

KADUS CITEMBONG

ISRO TORIQOH

ISRO TORIQOH

KADUS KARANG TENGAH

WARNO

WARNO

STAF DESA

MUSLIH AL FATONI

MUSLIH AL FATONI

STAF DESA

PONIMAN

PONIMAN

STAF DESA

MISNO

MISNO

STAF DESA

HERIYANTO

HERIYANTO

KAUR KEUANGAN

GALIH JAGA P

GALIH JAGA P

KADUS BONJOKSAGA

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Desa Citembong

Kecamatan Bantarsari, Kabupaten cilacap, Jawa Tengah

Lokasi Kantor Desa

Latitude:-7.491069021809033
Longitude:108.93609523773195

Desa Citembong, Kecamatan Bantarsari, Kabupaten cilacap - Jawa Tengah

Buka Peta

Wilayah Desa